pada artikel ini saya akan menulis artikel tentang bagaimana cara mengakses file/folder root yang berada pada system linux.
seringkali kita dalam mengakses suatu aplikasi pada linux yang harus mengakses folder root tersebut,dalam kata lain kita tidak memiliki akses untuk meng edit isi folder tersebut,atau dengan isilahnya kita hanya bisa melihat isi folder tersebut.
dibawah ini saya kan memberi tahu bagaimana cara membuat folder tersebut agar dapat di akses.
pertama tama kita masuk pada terminal,lalu ketikkan command di bawah ini
sudo chmod 777 -R /nama folder
misalkan dengan kasus yang saya alami saya meng install XAMPP
tentunya dengan menginstall XAMPP kita harus mengakses file systemnya yang berada di /opt/lampp/htdocs
setelah install XAMPP kita masuk pada cmd
dan masukkan command untuk membuka aksesnya
sudo chmod 777 -R /opt/lampp/htdocs
maka setelah command dimasukkan kita perlu memasukkan password :
setelah berhasil maka kita coba masuk folder yang sudah kita bobol akses read only nya
dan berhasil saya copy kan file ke dalamnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar