Kamis, 20 Februari 2014

Array Pada Java

Share it Please
Pada Artikel ini saya akan menjelaskan tentang array pada java
Sebagai contoh, kita memiliki tiga variabel dengan tipe data int yang memiliki identifier
yang berbeda untuk tiap variabel.

int number1;

int number2;
int number3;
number1 = 1;
number2 = 2;
number3 = 3;

Seperti yang dapat Anda perhatikan pada contoh diatas, hanya untuk menginisialisasi

dan menggunakan variabel terutama pada saat variabel-variabel tersebut memiliki tujuan
yang sama, dirasa sangat membingungkan. Di Java maupun di bahasa pemrograman yang
lain, mereka memiliki kemampuan untuk menggunakan satu variabel yang dapat menyimpan
sebuah data list dan kemudian memanipulasinya dengan lebih efektif. Tipe variabel inilah
yang disebut sebagai array.
pada saat ini saya akan mencoba contoh array dari JENI dengan codes seperti di bawah ini : 

public class ArraySample {
public static void main( String[] args ){
              int[] ages = new int[100];
                 for( int i=0; i<10; i++ ){
                   System.out.print( ages[i] );
             }
       }
}




Codes di atas menerangkan bahwa akan ada outpoutan berupa angka "0" yang akan mengulang sebanyak 10 kali
dan hasil outputnya akan seperti berikut :



Source : JENI (Java Education Network Indonesia)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Followers

Follow The Author